Posted by : cvpa Tuesday, 12 March 2013

Jay Sullivan, Wakil Presiden Produk Mozilla mengatakan. baru saja mengkonfirmasi bahwa mereka tidak akan membangun sebuah versi browser Firefox untuk perangkat iOS
Keputusan ini dilakukan disebabkan karena mereka menganggap bahwa  Apple tidak memiliki kebijakan yang baik terhadap para developer browser pihak ketiga. Hal itu diungkapkan oleh Jay pada sebuah acara yang diselenggarakan oleh Southwest Interactive (SXSW). 

Mozilla juga mengungkapkan fakta bahwa mereka tidak bisa menghadirkan mesin render dan javascript yang lebih canggih di sistem operasi iOS. Mozilla juga menemukan masalah yang sama pada platform Windows RT, di mana Microsoft tidak mengizinkan akses untuk Win32 API, yang mencegah mereka untuk memperkenalkan mesin rendering dan dapat berjalan pada OS X dan Windows 8.

Keputusan bisa ditebak kalau Mozilla Firefox ingin menyerang pasar mobile browser.  Apalagi Mereka sekarang sudah memiliki OS sendiri dengan smartphone low-end yang dilengkapi dengan browser. Menurut NetMarketShare, saat ini Mozilla memegang kurang dari 1% dari pangsa pasar, sementara Appel sudah menguasai lebih dari 55 persen pasar browser mobile dengan Safari-nya.


Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

© -Cvpa Network-. Powered by Blogger.

Translate

Popular Post



- Copyright © OMG! Nabil, a Junk Network Partner -

  • Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -